Managed Service adalah layanan khusus untuk klien yang membutuhkan layanan lebih dari support standard. Klien akan diberikan fasilitas seperti Pro-Active Monitoring, Tuning Performa Server, Troubleshooting, perencanaan upgrade atau pengadaan infrastructure mulai dari design, planning, implementing hingga maintenancenya.
Wowrack Managed Service membantu anda untuk memiliki infrastruktur yang tepat bersamaan dengan instalasi, setup serta maintenance untuk kebutuhan IT (Hosting, Network, Backup, DRC, Server Hardware, dan Manajemen Teknologi). Tujuan utama kami adalah Kesinambungan Bisnis Client kami, dengan menyampaikan dukungan 24/7 dan pro-active monitoring, dan layanan troubleshooting, proyek IT baru, dan manajemen IT sebagai pendekatan.
Wowrack managed Service membantu deparment IT dan Manajemen IT sehingga perusahaan bisa lebih fokus pada nilai strategis dengan mengembangkan infrastrtucture berskala.
Experts Tech Support
Dukungan ahli dengan jam terbang tinggi
Technical Management
System Design, Instalasi, Konfigurasi, Maintainance, dan Update.
Pro Active Monitoring
Dukungan 24/7 pada Netwok, System dan Hardware
Security
Manajemen Firewall, Audit dan Peraturan Keamanan, Deteksi, Proteksi DDoS dan Mitigasi.
Data Management
Data Back Up yang tepat, Restorasi Data, Disaster Recovery Planning dan DRC, Konfigurasi Penyimpanan tahap lanjut
Speed & Responsive
Pengaturan Infrastruktur, DNS Hosting, Load Balancing, dan CDN.
Database
Infrastruktur Database, Infrastruktur Cluster, dan Replikasi.
Intelligence
Perencaan hingga pelaksanaan proyek IT berbasis kebutuhan client.
E-mail & Web Management
Optimalisasi Web, Email, dan Anti-Spam, Infrastruktur Webfarm
Virtualization
Berbagai bidang keahlian pada Intelijen Infrastruktur Private Cloud